Pengerjaan Metoda Inversi Integral pada Perumusan Persamaan Muka Air Gelombang Air Nonlinier
DOI:
https://doi.org/10.5614/jts.2010.17.2.6Keywords:
Syarat batas kinematik permukaan, Metoda inversi integral.Abstract
Abstrak. Pada paper ini persamaan muka air dari gelombang air diperoleh dengan mengintegrasikan persamaan syarat batas kinematik permukaan terhadap waktu. Integrasi dilakukan dengan metoda inversi integral dimana operasi integrasi diganti dengan operasi diferensiasi. Persamaan muka air yang dihasilkan merupakan superposisi dari sejumlah gelombang dengan amplitudo gelombang yang berbeda-beda, mempunyai karakteristik breaking dan dispersif.Abstract. In this paper water surface equation due to water wave is formulated by integrating kinematic surface water boundary condition equation with respect to time using integration inversion method, where integration operation is changed by differentiation operation. The resulted water surface equation is superposition of several wave with different amplitude and has breaking characteristic and dispersive.
References
Dean, R.G., and Dalrymple, 1984. Water Wave Mechanics for Engineers and Scientists. New Jersey: Prentice-Hall, Englewood Cliffs.
Hutahaean, S., 2007a, Kajian Teoritis terhadap Persamaan Gelombang Nonlinier, Fakultas Teknik Sipil dan Lingkungan, ITB: Jurnal Teknik Sipil, Vol. 14, No. 3.
Hutahaean, S., 2007b, Model Refraksi Gelombang dengan Menggunakan Persamaan Gelombang Nonlinier, Fakultas Teknik Sipil dan Lingkungan, ITB: Jurnal Infrastruktur dan Lingkungan Binaan, Vol. III, No. 2.
Hutahaean, S., 2008a, Persamaan Gelombang Nonlinier pada Dasar Perairan Miring, Fakultas Teknik Sipil dan Lingkungan, ITB: Jurnal Teknik Sipil, Vol. 15 No.1.
Hutahaean, S., 2008b, Model Refraksi-Difraksi Gelombang Air Oleh Batimetri, Jurnal Teknik Sipil, Fakultas Teknik Sipil dan Lingkungan, ITB: Vol. 15 No.2.
Sarpkaya, T. and Isacson, M., 1981, Mechanics of Wave Forces on Offshore Structures, Van Nostrand Reinhold Company.



