BIODEVERSITY FOR SOCIETY: MENGENAL LEBIH DEKAT PULAU PARI SEBAGAI BENTUK PENGEMBANGAN EKOWISATA YANG MANDIRI DAN KREATIF
DOI:
https://doi.org/10.5614/wpar.2024.22.2.02Keywords:
Keanekaragaman hayati, Ekosistem, Ekowisata, Pulau PariAbstract
Pulau Pari menawarkan lebih dari sekadar pemandangan indah dari permata tersembunyi di Kepulauan Seribu yang menunjukkan bahwa destinasi pariwisata dapat mengubah hidup masyarakat. Pantai berpasir putih menarik berbagai jenis satwa laut, seperti terumbu karang, penyu laut yang dan ikan warna-warni. Pulau ini menjadi pusat pengembangan ekowisata yang mandiri dan inovatif dengan tujuan mengedukasi masyarakat tentang keanekaragaman hayati dan menjaga ekosistemnya. Penelitian ini mengumpulkan data melalui wawancara sebuah pendekatan kualitatif. Warga Pulau Pari sebagai subjek penelitiannya. Fokus penelitian ini adalah pentingnya ekosistem Pulau Pari bagi kelangsungan sosial-ekonomi melalui ekowisata yang mandiri dan kreatif.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Anggun Artika Prisa, Yulia Nazwa Nurbayani Nurbayani, Nabila Dwi Andriani Andriani, Ritsalisa Aufi Aufi, Algama Danendra Efendi, Fachri fauzan Fauzan, Dina Siti Logayah Logayah

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NoDerivatives 4.0 International License.