Pemodelan Kolom Distilasi Pabrik Petrokimia dengan Menggunakan Distributed Control System
Abstrak
Kolom distilasi merupakan unit proses industri yang sangat penting. Di dalamnya berlangsung pemisahan fisis dua jenis larutan yang berbeda volatilitasnya pada temperatur relatif tinggi dan tekanan rendah. Pada penelitian ini dibangun model matematis dan simulasi rangkaian dua kolom distilasi, yaitu deethanizer dan depropanizer pada pabrik olefin. Parameter proses ini didapatkan dari desain pabrik. Simulasi ini dibangun untuk menampilkan dinamika proses serta penjalaran fluktuasi antar nampan dari satu kolom ke kolom lainnya sehingga dapat digunakan untuk menentukan strategi alarm management.
Kata Kunci:kolom distilasi, pemodelan.
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Penulis yang menerbitkan di Jurnal Otomasi Kontrol dan Instrumentasi menyetujui persyaratan berikut:
- Penulis mempertahankan hak cipta dan memberikan jurnal hak publikasi pertama dari karya secara bersamaan berlisensi di bawah Lisensi Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 yang memungkinkan pihak lain untuk berbagi karya dengan menyatakan pengakuan atas kepengarangan karya dan publikasi yang berasal dari jurnal ini
- Penulis dapat membuat pengaturan kontrak tambahan yang terpisah untuk distribusi non-eksklusif dari versi karya jurnal yang diterbitkan (misalnya, menyimpan ke repositori institusional atau menerbitkannya dalam sebuah buku) dengan menyatakan pengakuan terhadap publikasi yang berasal dari jurnal ini.